Alat Penghemat BBM _ Saya sendiri termasuk orang yang kaget ketika menggunakan atau mengendarai motor matic yang ternyata lebih boros bila dibandingkan dengan motor manual meskipun motor matic sudah full injection cara menghemat bbm motor matic.
Hal-hal yang dibenci banyak dialami oleh para pengguna baru dari motor matic yang sebelumnya menggunakan motor manual yang merasakan perbedaan yang cukup signifikan dalam hal konsumsi bahan bakar minyak atau bensin untuk motor jenis matic semua tipe.
Kenapa motor matic lebih boros cari motor manual? Adalah karena pemakaian jumlah gir pada motor matic jauh lebih banyak dibandingkan dengan penggunaan gear pada motor manual atau tidak ada otomatis.
Kenapa penggunaan gear pada motor matic yang lebih banyak akan membutuhkan konsumsi BBM yang lebih banyak pula? Sebabnya adalah karena pada motor manual itu pengendara bisa mengatur rotasi per menit atau RPM dari perputaran motor yang digunakan. Tapi pada motor matic tidak memiliki onderdil yang mampu untuk mengatur pertambahan dan penurunan RPM.
Namun dengan kemajuan teknologi di era milenial ini, motor matic keluaran terbaru dengan berbagai tipe telah memiliki sistem yang lebih unik dan lebih canggih sehingga membuatnya menjadi lebih hemat penggunaan BBM. Sehingga yang paling mencolok untuk menentukan apakah boros atau tidaknya motor matic ketika digunakan ini akan sangat berhubungan erat dengan cara penggunaan dan cara perawatan dari si pemilik motor matic tersebut.
Lalu Bagaimanakah cara terbaik yang direkomendasikan bagi para pemilik motor matic agar tahu bagaimana cara menghemat BBM atau bensin bakar hingga 50% dengan tidak mengurangi performa dari mesin motor matic tersebut? Saya akan mengulasnya untuk para Pembaca sekalian.
Dan yang harus dipahami oleh para pemilik motor matic supaya hemat bensin atau BBM adalah biasakan untuk melaju dengan motor matic tersebut menggunakan Speed yang konstan atau stabil, dan terbukti Teknik ini mampu untuk membuat daya minum BBM pada motor matic menjadi lebih hemat. Namun ada beberapa teknik lain yang bisa diterapkan bagi Anda yang ingin betul-betul bisa mendapatkan teknik cara menghemat BBM pada motor matic semua tipe di bawah ini.
1. Cek angin pada ban depan dan belakang.
Harus ada balancing sistem pada tekanan roda khususnya di bagian ban antara ban depan dan ban.
Anda harus melakukan kontrol secara cermat minimal setiap 7 hari sekali melakukan pengecekan tekanan angin pada ban depan dan belakang anda. Dan pastikan tekanannya sesuai dengan yang dianjurkan oleh pabrikan.
Dengan tekanan angin yang tepat apalagi dianjurkan menggunakan angin hidrogen akan membuat stabilisasi motor Anda menjadi lebih terkontrol dan dapat membuat mesin bekerja lebih ringan dan optimal yang akan menghadirkan rasa hemat pada penggunaan bahan bakar minyak atau BBM.
2. Pilih oli yang kualitasnya minimal standar atau di atas standar.
Cara paling aman adalah minimal menggunakan jenis oli yang telah direkomendasikan oleh perakit dari motor tersebut. Karena penyakitnya sudah pasti tahu berapa tingkat ke enceran dari pelumas yang digunakan untuk membuat kinerja mesin menjadi lebih maksimal dan optimal.
Dengan penggunaan oli pelumas yang sesuai standar maka akan menjadikan mesin dapat berjalan secara normal dan ini secara tidak langsung akan membuat konsumsi BBM menjadi Normal atau lebih irit dari pada anda menggunakan pelumas asal-asalan yang akan membuat anda menjadi berat dan boros bensin.
3. Perilaku berkendara yang terpuji.
Salah satu cara menghemat BBM motor matic semua jenis atau semua tipe adalah perilaku anda dalam mengendarai motor Anda di jalanan sangat berpengaruh pada poros tidaknya penggunaan bahan bakar minyak atau bensin.
Perilaku menarik tuas gas dengan spontan akan membuat mesin menjadi sangat berat untuk memenuhi torsi yang diinginkan dan kadang tidak sesuai dengan tarikan gas yang dilakukan. Hal ini akan membuat kinerja mesin jadi berat dan membuatnya menjadi boros bensin atau BBM.
Makanya tariklah tuas gas secara perlahan sehingga kecepatan atau speed motor yang melaju akan berproses secara konstan dan tidak dipaksakan atau mendadak.
Memanaskan mesin juga menjadi salah satu faktor hemat isasi dalam penggunaan bahan bakar minyak, anda tidak boleh memanaskan mesin Anda setiap hari dengan waktu yang lama di atas 30 menit tapi cukup dengan 3 menit dan kemudian langsung jalan itu adalah sudah cukup untuk memanaskan mesin motor Anda.
Jadi bagi anda para pengguna motor matik yang ingin hemat bahan bakar minyak atau BBM maka dalam pemanasan mesin jangan terlalu lama karena selain akan membuat bensin menjadi boros terbuang percuma juga menimbulkan rasa bising di sekitar rumah anda.
4. Beli bensin dengan oktan yang lebih tinggi.
Motor matic zaman sekarang semua tipe sudah tidak direkomendasikan lagi menggunakan bahan bakar premium, namun minimal direkomendasikan untuk menggunakan bahan bakar pertalite.
Meskipun dengan harga yang lebih mahal dari premium, namun hasil akhirnya akan lebih irit menggunakan pada pertalite karena faktanya lebih irit sehingga mampu untuk merawat mesin sehingga menjadi lebih tidak cepat rusak dan memiliki massa apakah yang lebih lama.
Keuntungan menggunakan BBM dengan oktan yang lebih tinggi adalah mampu menjaga kebersihan dapur pacu di dalam mesin dan juga menghilangkan karbon sisa pembakaran karena menggunakan BBM dengan oktan tinggi karbonnya lebih sedikit sehingga tidak mengotori mesin bagian dalam motor matic semua tipe.
5. Bersihkan kalau perlu ganti filter udara secara teratur.
Fitur udara terkadang dianggap remeh oleh banyak pemilik atau pengendara motor matic berbagai tipe, Padahal kalau filter udara tidak diperhatikan maka akan membuat motor matic menjadi lebih boros.
Hal tersebut dikarenakan sistem pembakaran akan mengalami masalah karena udara yang masuk mengandung banyak debu dan kotoran yang sudah tidak bisa disaring oleh filter udara yang sudah kotor atau Sudah usang.
Oleh karena itu memperhatikan kebersihan filter udara menjadi salah satu cara menghemat BBM motor matic semua tipe yang cukup signifikan dan Kalau anda mau menggunakan alat penghemat BBM ya itu Eco racing maka Kejadian ini akan membuat anda lebih hemat antara 30 hingga 50%.
Khusus untuk penggantian filter udara, Maka sangat dianjurkan untuk mengganti nya Setelah motor matic berjalan maksimal 15000 KM maka harus diganti yang baru.
6. Cek busi dan pengapian.
Kursi merupakan onderdil yang sangat penting di dalam tubuh motor matic semua tipe, apalagi untuk mesin batik yang masih menggunakan sistem karburator maka harus selalu cek kondisi busi dan pengapian apakah masih menyala dengan normal atau tidak.
Karena pengapian yang tidak normal akan membuat mesin menjadi berbeda dan membuat konsumsi BBM menjadi lebih boros.
Anda bisa mengganti busi dengan hitungan waktu sekitar 10000 KM maka harus diganti dengan yang baru.
Demikian itulah tadi penjelasan tentang bagaimana cara menghemat BBM untuk motor matic semua tipe yang bisa di aplikasikan untuk berbagai jenis kendaraan otomatis roda dua yang anda miliki. Dan cara hemat BBM tersebut juga dia bisa diaplikasikan untuk jenis kendaraan manual dengan sedikit perbedaan saja.
Tag :
Cara Menghemat BBM
0 Komentar untuk "Cara Menghemat bbm Motor Matic Semua Tipe hingga 50℅ Iritnya"